Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) “Kampus Putih” memiliki 3 Kampus yang
tersebar di 3 lokasi. Kampus I terletak di Jalan Bandung no. 1, kampus II terletak di Jalan Bendungan Sutami 188a, dan Kampus III terletak di Jalan Raya Tlogomas no. 246. UMM terdiri dari
10 Fakultas. Diantaranya Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP), Fakultas
Kedokteran Umum (FK), Fakultas Kesehatan (Fikes), Fakultas Ekonomi dan Bisnis
(FEB), Fakulta Agama Islam (FAI), Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan (FKIP),
Fakultas Hukum (FH), Fakultas Psikologi (Psikologi), Fakultas Pertanian dan
Peternakan (FPP), Fakultas Tekhnik (FT).
Memiliki fasitiltas yang sangat lengkap, salah
satunya Hotspot. Hotspot di Universitas Muhammadiyah Malang yaitu :
1. Kampus I
·
Area Perpustakaan
·
Ruang Sidang (Aula) Kampus I
2. Kampus II
·
Plaza Kampus II
·
Perpustakaan
3. Kampus III (Kampus Utama)
·
Area Plaza Gedung INFOKOM
·
Gedung perpustakaan Pusat
·
Student center
·
GKB 1 -3
4. Rusunawa
·
Area Rusunawa I dan II
1 komentar:
:)
Posting Komentar